Langsung ke konten utama

Postingan

Balada TPA

Menghirup sejuknya udara pagi mungkin tidak akan dapat dirasakan lagi bagi kami warga yang bermukim di Kp. Munjul Kel Kayumanis Kota Bogor. Dalam beberapa waktu ke depan Pemerintah Kota Bogor akan segera membangun Tempat Pembuangan Akhir ( TPA ) yang berada tepat di dekat pemukiman kami. Area yang akan di gunakan sebagai lahan TPA tersebut berada diantara perbatasan Pemerintah Kabupaten Bogor dan Pemerintah Kota Bogor. Adapun TPA yang saat ini masih digunakan oleh Pemerintah Kota Bogor berada di Galuga. Rencana Lokasi TPPAS Kayumanis Untuk TPA yang akan di bangun di dekat pemukiman kami ini rencananya di gunakan sebagai TPPAS ( Tempat Pemerosesan dan Pengolahan Akhir Sampah ). Apapun alasan yang digunakan Pemerintah Kota Bogor, setiap mendengar “Tempat Pembuangan Akhir” warga sepakat untuk menolak . salah satu spanduk penolakan Segala bentuk penolakan terjadi, mulai demontrasi warga di tingkat Kelurahan sampai mendatangi gedung DPRD Kota Bogor. Adapula sebagian k...

simPATIzone Friday Movie Mania chapter 2

Ini adalah yang kedua kalinya TELKOMSEL menyelenggarakan simPATIzone Friday Movie Mania , yang sebelumnya hanya di 5 kota. untuk yang kedua kali ini ada penambahan satu kota yakni kota tercinta Bogor.  Film yang akan ditonton " The Tourist" yang diperankan oleh Johnny Depp & Angelina Jolie.  Cara untuk mendapatkan tiketnya pun masih sama dengan yang sebelumnya. bisa dibaca di sini Suatu kegembiraan tersendiri akhirnya dapat menikmati simPATIzone Friday Movie Mania di kota sendiri lebih tepatnya di XXI Botani Square, karena biasanya teman-teman yang gw ajak nonton ke Jakarta selalu menolak dengan alasan "ngga ah, males...jauh...kenapa ngga di Bogor aja" . Gw pun cuma bisa berujar "ya gw kan bukan penyelenggara, hanya penikmat". Dan akhirnya harapan mereka pun terpenuhi. Di hari H kami datang terlambat melewati pukul 17:00 WIB, walau jadwal pemutaran filmnya sendiri adalah Pukul 19:30 WIB. Baru saja sampai di depan XXI Botani Square, tengah b...

Sounding Your Story! #22hari220cerita

Indonesia Bercerita mempunyai misi Mendidik Melalui Cerita. Salah satu cara menjalankan misi ini adalah dengan membuat dan berbagi podcast (mp3) cerita anak secara GRATIS bagi siapa saja. Selain itu, kami juga melakukan upaya penyediaan materi dan pelatihan gratis yang berkaitan dengan cerita anak. Saat ini, kami mengundang anda semua, kaum pencerita, untuk terlibat dalam misi yang sama dengan cara merekam dan berbagi podcast (rekaman) cerita anak untuk semua orang alias GRATIS. Harapannya, dengan banyaknya podcast cerita anak maka ada sumber cerita anak bagi orang tua, guru, pencerita dan pejuang muda di seluruh Indonesia. 22 hari 220 podcast cerita anak! SOUNDING YOUR STORY! Berani terlibat dalam misi Mendidik melalui Cerita ini? Ayo bercerita, rekam cerita anak dan berbagi untuk Indonesia. Petunjuk kuis? Klik di more Cara ikut kuis #22Hari220Cerita? Tweet cerita perbuatanmu yg bikin ibumu terharu. Pakai hastag #22hari220cerita dan mention ke @IDcerita. Kalau lebih da...

Giliran Muke Loe!

Foto saat siaran pers Bagi loe pengguna kartu 3 (tri) yang ingin mengikuti casting film terbarunya Rudi Soedjarwo hanya dengan bermodalkan Rp. 50.000. Baca dialog yang loe pilih, pahami dan bergaya di depan hape. Rekam, langsung upload ke websitenya GML . Sebelumnya loe harus mendaftarkan diri dulu dengan cara:    Ketik: REG <spasi> GML <spasi> NAMA #tgl-lahir Kirim ke nomor 1313 Format tanggal lahir adalah: ddmmyyyy (tanggal-bulan-tahun) Contoh: REG GML HENDRA#02051985 Yang kemudian akan mendapatkan sms balasan berupa username & password yang digunakan untuk log in ke website GML.  Hape yang mendukung untuk upload video casting program ini yaitu Sony Ericsson Zylo, dimana dalam siaran pers-nya telah diperlihatkan upload langsung ke website GML secara cepat.

Postingan populer dari blog ini

Layanan Streaming Film Versi Lokal Yang Baru

Setelah netflix  resmi memasuki pasar layanan streaming film di Indonesia, kini hadir satu persatu layanan serupa, namun dengan kearifan lokal. Berikut 2 layanan terbaru yang saya coba: Tribe Layanan yang satu ini masih belum dirilis secara resmi, pihak Tribe membagikan aplikasi ini (bersama ponselnya) kepada beberapa teman-teman komunitas. Walau pun saya tidak dapat, tetapi berkesempatan untuk mencobanya. Berikut beberapa screenshot dari tampilannya, yang menyediakan beberapa pilihan (movies, tv shows, on air, dan sports). Tribe bekerja sama dengan XL 4G, biaya yang diterapkan untuk menyewa atau mengunduh film-film  atau tayangan yang mereka sediakan masih belum saya ketahui. Di aplikasi yang dibagikan ini tidak ada menu untuk log-in apalagi untuk berlangganan. Kita tunggu saat peluncuran resminya nanti. Untuk tv shows yang mereka miliki kontennya banyak film serial dari Korea Selatan (saat ini berhadapan dengan viki). Mox Digital ...

Mencoba Netflix Yang Kini Resmi Masuk Pasar Indonesia

Netflix, layanan streaming film panjang dan film serial yang kekinian di Amerika Serikat kini resmi hadir di Indonesia. CEO Netflix, Reed Hastings dalam acara CES 2016, rabu lalu mengumumkan #NetflixEverywhere (termasuk di Indonesia, kecuali Tiongkok). Sebelum Netflix saya sudah akrab dan sempat menggunakan viki, yang kontennya kebanyakan berasal dari Korea Selatan. Telkomsel bekerjasama dengan Disney menghadirkan Moovigo, layanan Disney Movie On Demand dengan kearifan lokal (konten film-film Disney-nya cukup banyak dengan film-film terbaru yang setelah beberapa bulan tayang di bioskop). Multivision menghadirkan nonton.com, terakhir saya akses berisi sinetron mereka yang di tahun 90-an merajai pertelevisian di Indonesia. Terakhir yang sering saya gunakan sih google play movie, lebih seringnya menyewa dengan batas waktu 48 jam. Sejak memiliki Kata Box  saya sudah mencoba untuk "berkenalan" dengan Netflix, sayangnya dalam proses registrasi kita diHARUSKAN untuk me...

Balada TPA

Menghirup sejuknya udara pagi mungkin tidak akan dapat dirasakan lagi bagi kami warga yang bermukim di Kp. Munjul Kel Kayumanis Kota Bogor. Dalam beberapa waktu ke depan Pemerintah Kota Bogor akan segera membangun Tempat Pembuangan Akhir ( TPA ) yang berada tepat di dekat pemukiman kami. Area yang akan di gunakan sebagai lahan TPA tersebut berada diantara perbatasan Pemerintah Kabupaten Bogor dan Pemerintah Kota Bogor. Adapun TPA yang saat ini masih digunakan oleh Pemerintah Kota Bogor berada di Galuga. Rencana Lokasi TPPAS Kayumanis Untuk TPA yang akan di bangun di dekat pemukiman kami ini rencananya di gunakan sebagai TPPAS ( Tempat Pemerosesan dan Pengolahan Akhir Sampah ). Apapun alasan yang digunakan Pemerintah Kota Bogor, setiap mendengar “Tempat Pembuangan Akhir” warga sepakat untuk menolak . salah satu spanduk penolakan Segala bentuk penolakan terjadi, mulai demontrasi warga di tingkat Kelurahan sampai mendatangi gedung DPRD Kota Bogor. Adapula sebagian k...